Kalau dalam postingan sebelum nya penulis menjelaskan cara
mengunci File / Folder dengan menggunakan Command Prompt, kali ini penulis akan lebih menyederhanakan nya lagi yaitu mengunci File / Folder dengan menggunakan Batch File
sebenar nya sama ( yaitu sama-sama dari DOS ), terus apa bedanya??
kalau dengan CMD maka kita harus mengetikkan script-script nya sendiri, jadi bagi anda yang suka ketik-mengetik hal tersebut sangat menarik, tetapi bagi anda yang tidak suka ketik-mengetik maka akan menjadikan hal tersebut sangat menjenuhkan, maka dari itu penulis juga akan membahas versi batch nya supaya anda tidak perlu ketik-ketik lagi.
Script :
@echo offcolor 0aecho.echo selamat datang di program pengunci(file/folder)
echo.echo.set /p "drive=DRIVE? (d/e/f/g) : "
set /p "nama=Nama File/Folder : "
echo.echo * jika ingin mengunci pilih (y) echo * jika ingin membuka kunci pilih (t)echo.set /p "pil=Mau mengunci(y/t)? : "if %pil%==y goto bif %pil%==Y goto bif %pil%==t goto a if %pil%==T goto a:a cacls %drive%:\%nama% /g everyone:f pause exit:b cacls %drive%:\%nama% /d everyone pause exitcopy script di atas dan paste pada notepad, jangan lupa simpan dengan ekstensi .bat
contoh : kunci.bat
Download versi batch nya? =>
HERE